Program Yang Sedang Dikerjakan
01 Mei 2024 - 30 April 2027Peningkatan Peran Masyarakat Sipil Untuk Mencapai Sistem Pelayanan Kesehatan yang Berkualitas
Berkontribusi untuk peningkatan kualitas pelayanan kesehatan dasar dan terjaminnya keberlanjutan inisiatif kesehatan dan dukungan sosial berbasis masyarakat di Alor, Sumba Timur dan Malaka.
Juli 2022 - Juni 2025Penanggulangan Terpadu HIV dan AIDS di Kabupaten Belu dan Kota Yogyakarta
berkontribusi untuk terwujudnya program pencegahan terpadu infeksi baru HIV serta support untuk meningkatkan kualitas kesehatan dan hidup ODHIV dan OHIDHA di Kabupaten Belu dan Kota Yogyakarta.
01 Januari 2025 - 30 April 2025Dukungan Nutrisi Balita Gizi Buruk, Gizi Kurang, dan Ibu Hamil KEK NTT
Menjamin keberlanjutan inisiatif kesehatan dan dukungan sosial berbasis masyarakat untuk mendukung pemulihan bagi balita yang hidup dalam kondisi gizi kurang, terdeteksi berisiko mengalami stunting, bahkan ada yang sudah dinyatakan gizi buruk serta ibu hamil dalam status kekurangan energi kronis (KEK)