Lurah di Jogja Cawe-cawe Kendalikan HIV dan AIDS
April 3, 2024Menemukan Dukungan dan Harapan Bersama PITA MERAH JOGJA
April 3, 2024Mendunia! Teater Inklusi Yogyakarta
Bawa Inovasi Edukasi
Edutainment atau Education and Entertainment merupakan sebuah metode yang digunakan dalam memberikan edukasi yang dikombinasikan dengan hiburan. Metode ini dilakukan untuk menjawab tantangan utama jenuhnya masyarakat dengan metode edukasi konvensional yang selama ini sering dilakukan. Hal itulah yang dilakukan oleh Teater Inklusi Yogyakarta, salah satu komunitas yang terbentuk di Kota Yogyakarta yang bertujuan untuk memberikan informasi HIV dan AIDS kepada masyarakat melalui seni pertunjukan.
Lantas hal apa yang malatarbelakangi pembentukan teater inklusi? Kegiatan apa saja yang sudah mereka lakukan? Dan tantangan apa yang dihadapi dalam memberikan edukasi kepada masyarakat melalui seni pertunjukan?
Untuk melihat video selengkapnya klik tautan berikut ini: